Muslim World · Stories

Teganya Abang Ini…

Seorang teman bercerita kisah sewaktu dia berhaji beberapa tahun yang lalu. Di usianya yang menjelang pensiun dari sebuah perusahaan minyak nasional, tentu sudah banyak suka-duka kehidupan yang ia bawa menemani rohaninya di hadapan Ka’bah. Saat thawaf, prosesi mengelilingi Ka’bah 7 kali, ia berkisah, betapa luapan emosinya membuncah menjadi perasaan pasrah dan ikhlas kepada sang khalik… Continue reading Teganya Abang Ini…

Commonly Mistaken · Did You Know? · Muslim World

Melacak Tanggal Kelahiran Rasulullah SAW

Rabi’ul Awwal, yang artinya musim bunga yang pertama, dikenal sebagai bulan Nabi. Karena pada bulan inilah beliau lahir, tepatnya hari Senin. Sebagaimana sabda Rasulullah SAW saat ditanya oleh seorang sahabat mengenai kebiasaan beliau berpuasa di hari Senin, “Hari itu adalah hari kelahiranku, hari aku diangkat sebagai rasul atau pertama kali aku menerima wahyu.” (HR Muslim).… Continue reading Melacak Tanggal Kelahiran Rasulullah SAW

Muslim World · Stories

Ketika Iblis Membentangkan Sajadah

Siang menjelang dzuhur. Salah satu Iblis ada di Masjid. Kebetulan hari itu Jum’at, saat berkumpulnya orang. Iblis sudah ada dalam Masjid. Ia tampak begitu khusyuk. Orang mulai berdatangan. Iblis menjelma menjadi ratusan bentuk dan masuk dari segala penjuru, lewat jendela, pintu, ventilasi, atau masuk lewat lubang pembuangan air. Pada setiap orang, Iblis juga masuk lewat… Continue reading Ketika Iblis Membentangkan Sajadah

Muslim World

Bukan Satu Yahudi, tapi Yahudi yang Satu Itu

Situs kelompok Yahudi antizionisme, Naturei Karta, menerbitkan artikel Because We are Jews. Saya kutip terjemahannya oleh Herry Mardian di bawah ini. Atrikel tersebut intinya menjelaskan bahwa tidak semua Yahudi mendukung zionisme, dan Israel bukanlah representatif Yahudi. Dan kelompok ini menuntut pengembalian seluruh wilayah pendudukan Israel, termasuk Jerussalem, ke tangan Palestina. Yahudi, yang saya tahu, memang… Continue reading Bukan Satu Yahudi, tapi Yahudi yang Satu Itu